Akses Yahoo Mail versi Mobile
Anda punya alamat email?? Hampir semua pengguna internet mempunyai alamat email. Alamat email yang populer saat ini adalah Yahoo Mail dan Gmail. Untuk membedakannya cukup mudah, hanya dengan melihat ekstensinya. Apakah @yahoo.com, @rocketmail.com, @ymail.com, yahoo.co.... dan seterusnya. Kalau alamatnya seperti itu jelas merupakan alamat layanan email gratis dari Yahoo. Sedangkan kalau @gmail.com jelas merupakan layanan email dari Google Inc. Layanan email tersebut bukan hanya dengan untuk layanan desktop atau komputer, namun juga untuk handphone. Untuk layanan email handphone berjenis smartphone semisal android akses email cukup mudah karena Yahoo maupun Google menyediakan aplikasi official untuk memudahkan pengguna mengakses emailnya. Namun masih ada pengguna email yang masih berbekal handphone feature. Sehingga akses hanya bisa menggunakan browser handphone. Akses gmail dengan menggunakan browser cukup mudah, hanya saja kita tidak bisa melampirkan berkas. Untuk yahoomail sebenar...